Mudahhnya Belajar dan Bertransaksi Saham Bersama ISTC

Teman-teman pernah ga ya ditelp telemarketing, mereka menawarkan paket-paket investasi dalam bentuk saham? sebetulnya kita bisa kok melakukan transaksi sendiri. Sekarang bermain saham tidak perlu dana besar, Kita bisa memulainya dengan modall kecil. Bukan hanya orang yang sudah tua tapi juga anak muda bisa kok.



Oleh karena itu, Indosat Ooredoo menghadirkan Indosat Stock Trading Contest (ISTC) bekerja dengan PT Bursa Efek Indonesia ( BEI) dan PT Trimegah Sekuritas Indonesia Tbk (Trimegah) mengajak generasi muda berinvestasi saham dengan memanfaatkan teknologi mobile dan aplikasi digital.



Dengan aplikasi ISTC, para peserta mendapatkan edukasi dan melakukan trading saham secara virtual terhadap saham yang diperdagangkan di BEI dengan harga saham diperoleh secara realtaime.  ISTC menjadi tempat belajar para peserta bertransaksi  saham secara virtual.

Program kompetisi ISTC 2 resmi dibuka mulai dari tgl 11 Agustus 2016. Acara peresmian dibuka oleh mc Stenly Gustaf membuat suasana menjadi cair dan seru, Dihadiri Direktur Pengembangan BEI, Bpk Hosea Nicky, Bpk Alexander Rusli dari Indosat Ooredoo ga ketinggalan  para mahasiswa dari beberapa kampus di Jakarta.



Indosat Ooredo, Trimegah mengajak kawula muda untuk melek pasar modal yang menjadi salah satu roda pengerak penting ekonomi Indonesia.

Kompentisi terdiri 2 kategori : pelajar/mahasiswa dan masyarakat umum, Setelah terdaftar, peserta akan diundang dalam bootcamp selama dua hari untuk medapatkan edukasi  mengenai pasar modal.

Mau jadi pemenang di ISTC 2, berikut tips dari Dimas pemenang ISTC 1 :

Saya sendiri melihat sendiri antusias para mahasiswa untuk mengikuti kompetisi ini selama acara berlangsung. Tertarik untuk mengikuti ISTC 2 ? teman-teman bisa mengunjungi web: http://istc.indosatooredoo.com/
Twitter : @indosatisc
Fanspage Facebook : Indosat ISTC
Instagram : indosatistic.




Share on Facebook
Share on Twitter
Share on Google+

Related : Mudahhnya Belajar dan Bertransaksi Saham Bersama ISTC

4 comments:

  1. Keren tuh kayaknya kalau bisa bergabung.

    ReplyDelete
    Replies
    1. ayo ikutan mas Mukhsin...detail bisa klik : http://istc.indosatooredoo.com/

      Delete